Kode Bank BRI Syariah Dan Cara Transfer Update 2023

Kode Bank BRI Syariah dan Kode bank adalah tiga angka yang sudah ditetapkan untuk dijadikan penanda atau petunjuk dari suatu bank saat nasabah akan melakukan transaksi. Bagi kalian pengguna aktif transaksi transfer antar beda bank pasti tahu kegunaan kode-kode tersebut.

Kode bank bri syariah di ATM ataupun di aplikasi bris itu sama saja, Meskipun berada di naungan Pt Bank Rakyat Indonesia ,

Bacaan Lainnya

Bri Syariah memiliki kode bank yang berbeda untuk kebutuhan transaksi,

Bukan hanya itu saja sistemnya juga dibedakan serta ditujukan kepada pasar yang berbeda.

Bri syariah sudah banyak membuka cabang di indonesia dan paling banyak di wilayah aceh meski sudah ada kabar ada kantor perbankan syariah di sana yang sudah tutup.

Kode Bank BRI Syariah

kode bank bri syariah

Bank konvensional sekarang banyak yang melebarkan sayapnya mendirikan lagi perusahaan dengan embel-embel syariah.

Namun keduanya berbeda meski masih dalam satu lingkup merek bank,

Untuk kode bank BRI Syariah adalah 422 sedangkan BRI 002. Sudah jelas terlihat perbedaannya.

Tidak hanya pada bank BRI saja, tetapi kebanyakan bank dengan anak perusahaan syariah mempunyai kode transfer berbeda.

Kode bank digunakan ketika akan melakukan transaksi beda bank, dan diletakkan di depan nomor rekening tujuan sebelum mengirimnya.

Baca Juga : Kode Bank BCA: Cara Transfer Ke BRI Dan Bank Lain

Cara Transfer Bank BRI Syariah ke BRI via BRIS 

Cara Transfer Bank BRI Syariah ke BRI

Aplikasi BRIS adalah mobile banking untuk nasabah Bank BRI Syariah.

Walaupun mungkin tidak mempunyai nasabah sebanyak BRI umum,

BRIS berani memberikan fasilitas baik agar memudahkan nasabah-nasabahnya. Berikut cara transfer BRIS ke BRI via aplikasi atau online.

  1. Pastikan sudah mengaktivasi aplikasi BRIS 
  2. Lalu Buka  aplikasi Bris
  3. Kemudian Masukkan Username dan password
  4. Setelah Itu Klik menu “login” 
  5. Di menu utama, pilihlah Menu “transfer” simbol warna hijau
  6. Sesudahnya klik “antar bank” sampai muncul ke halaman kolom transfer
  7. Isikan kode bank, nomor rekening dan jumlah transfer
  8. Pilih kode bank BRI, lalu tuliskan pada kolom kode bank tadi angka 002
  9. Cek Kalo semuanya benar, jika sudah klik “kirim”
  10. Akan muncul kotak konfirmasi transfer yang berisi nama rekening tujuan dan jumlahnya, 
  11. lalu Masukan Pin dan klik kirim
  12. Jika berhasil, akan ada notifikasi transfer berhasil

Jika dilihat lagi, aplikasi milik BRI Syariah tersebut sebenarnya lebih sederhana dari banking lainnya.

Caranya pun sangat mudah, karena seolah aplikasi sendiri yang menuntun nasabah untuk langkah berikutnya.

Namun memang pada dasarkan cara transfer kode bank BRI Syariah ke BRI tidaklah sulit.

Baca Juga : Kode Bank BNI Syariah: Cara Transfer Ke BCA

Cara Transfer Bank BRI Syariah ke BNI via ATM

Pasti masyarakat sempat penasaran lalu bagaimana mesin ATM BRIS jika membutuhkannya sewaktu-waktu,

Nasabah bisa mencari mesin dari BRI umum atau ATM bersama.

Begitu juga jika akan melakukan transaksi transfer ke BNI dan bank-bank lainnya. Berikut langka-langkah caranya.

  1. Datang ATM BRI Syariah terdekat atau ATM BRI umum
  2. Masukkan kartu ATM dan masukkan PIN
  3. Kemudian Pilih menu “Transfer”
  4. Akan ada dua pilihan dan Pilih “Bank Lain”
  5. Tambahkan kode bank BNI 009+ No rekening Tujuan (Contoh penulisannya : 0090793xxxxxx)
  6. Klik Benar Untuk melanjutkan, dan Masukkan nominal jumlah transfernya
  7. Pilih Jenis Rekening ” Tabungan”
  8. Klik Menu ” Ya ” untuk konfirmasi Transaksi
  9. Transaksi di Proses ke rekening Tujuan
  10. Jangan lupa untuk simpan struk bukti transfer

Baca Juga : 3+ Cara Transfer Uang Dari Mandiri ke BCA, Kode & Biaya

Selain Mesin anjungan Tunai mandirI BRI syariah anda juga dapat pakai ATM BRI konvensional yang ada di sekitar

Bahkan kalau sesama bank BUMN untuk cek saldo dan tarik tunai tidak akan di kenai biaya apapun kecuali transfer antar rekening bank.

Tidak ubahnya menggunakan internet banking, sama-sama mudah dan mesin ATM akan memandu secara otomatis sehingga nasabah paham benar.

Sekali lagi, bahwa kode bank BRI Syariah berbeda dengan BRI,

Maka dari itu nasabah yang transfer harus melihat daftar kode bank dahulu.

Kedua cara transfer kode bank BRI Syariah ke BRI dan bank konvensional lainnya dirasa akan cukup membantu beberapa masyarakat Pengguna baru yang masih sangat awam.

Bukan hanya konvensional saja, sesama syariah juga bisa dilakukan tentunya dengan kode bank berbeda pula.

Demikianlah pembahasan Cekatm mengenai kode bank bri syariah dan cara Transfer ke beda bank , Di harapkan dapat menambah wawasan pengguna sekian terima kasih.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *